Tingkatkan Pelayanan, Disdukcapil Kutim Siapkan 5 Program

- Publisher

Senin, 28 November 2022 - 16:28 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutai Timur – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Kutai Timur (Kutim) telah menyiapkan lima program utama yang dijalankan dalam rangka peningkatan pelayanan kepada masyarakat. Hal tersebut disampaikan oleh Kepala Disdukcapil Kutai Timur, Jumeah, saat ditemui wartawan media ini pada beberapa waktu lalu.

Dijelaskan Jumeah, Lima program yang digagasnya yaitu pertama terkait peningkatan pelayanan jam kerja kepada masyarakat.

“Mengapa kinerja menjadi fokus utama yang dilakukan, sebab pelayanan prima akan menciptakan kenyamanan bagi masyarakat yang akan mengurus administrasi kependudukan. Apalagi Disdukcapil merupakan leading sektor pelayanan adminduk,” ujarnya.

Baca Juga :   Begini Acuan Pendataan Kemisikinan di Kutim

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kedua, jelasnya, adalah pelayanan jam kerja yang tepat waktu. Jadi, para pegawai tak dibenarkan mengulur waktu kerja. Wajib sesuai jadwal kerja, masuk hingga pulang kerja.

Selanjutnya yang ketiga adalah apel di lingkup instansi. Apel pagi sejatinya adalah suatu keharusan yang dilakukan oleh seluruh pegawai pemerintahan. Dimulai sejak pukul 07.30 WITA. Apel pagi tentunya juga mendukung perilaku disiplin setiap pegawai.

Baca Juga :   2 Program Unggulan Dinas Ketahanan Pangan Kutim Bakal Diluncurkan

Keempat, memperbanyak rapat evaluasi untuk pegawai. membahas masalah pelayanan kepada masyarakat. Sehingga saat menghadapi kendala pelayanan, kendala dimaksud dapat segera diatasi dengan solusi yang baik.

Sedangkan yang kelima menjadi paling penting adalah program “jemput bola” pelayanan dukcapil ke setiap kecamatan. Jemput bola merupakan salah satu cara memberikan pelayanan kepada masyarakat.

Baca Juga :   DKP Kutim Bagun Lantai Jemur untuk Perkuat Ketahanan Pangan

Jumeah kembali menegaskan bahwa pelayanan administrasi dukcapil wajib diutamakan sesuai dengan tugas pokok dan fungsi Disdukcapil. Meski demikian, dia menyadari hingga kini masih banyak lagi program-program yang mesti dibenahi oleh pihaknya untuk kepentingan masyarakat.

“Jemput bola ini sekaligus mempermudah masyarakat yang jauh dari ibu kota kabupaten. Untuk layanan dimaksud, jajaran Disdukcapil kerap turun ke lapangan ke kecamatan-kecamatan untuk memberikan pelayanan,” ucapnya. (Adv)

Berita Terkait

Pemkab Kutim Galang Donasi Untuk Gempa Cianjur
Pilkades Serentak di Kutim Berjalan Aman dan Kondusif
Jalan AMD Sangatta Selatan Telah di Semen
DPU Kutim Mulai Perbaiki Jalan di Rantau Pulung
Bupati Kutim Buka Kegiatan Pemberian Bantuan Inflasi Dampak Naiknya BBM
Dispar Kutim Akan Buat Rambu Peringatan Untuk Cegah Vandalisme
Dispar Kutim Jadikan Festival Sekerat Nusantara Sebagai Agenda Tahunan
Nurullah Ajak OPD Eksplorasi Wisata Daerah

Berita Terkait

Selasa, 6 Desember 2022 - 19:34 WITA

Pemkab Kutim Galang Donasi Untuk Gempa Cianjur

Senin, 5 Desember 2022 - 10:36 WITA

Pilkades Serentak di Kutim Berjalan Aman dan Kondusif

Minggu, 4 Desember 2022 - 16:56 WITA

Jalan AMD Sangatta Selatan Telah di Semen

Minggu, 4 Desember 2022 - 16:47 WITA

DPU Kutim Mulai Perbaiki Jalan di Rantau Pulung

Sabtu, 3 Desember 2022 - 12:15 WITA

Dispar Kutim Akan Buat Rambu Peringatan Untuk Cegah Vandalisme

Sabtu, 3 Desember 2022 - 11:56 WITA

Dispar Kutim Jadikan Festival Sekerat Nusantara Sebagai Agenda Tahunan

Sabtu, 3 Desember 2022 - 11:25 WITA

Nurullah Ajak OPD Eksplorasi Wisata Daerah

Jumat, 2 Desember 2022 - 18:02 WITA

DPU Kutim Maksimalkan 1662 Paket PL

Berita Terbaru

Kominfo Kutai Timur

Pemkab Kutim Galang Donasi Untuk Gempa Cianjur

Selasa, 6 Des 2022 - 19:34 WITA

Kominfo Kutai Timur

Pilkades Serentak di Kutim Berjalan Aman dan Kondusif

Senin, 5 Des 2022 - 10:36 WITA

Kominfo Kutai Timur

Jalan AMD Sangatta Selatan Telah di Semen

Minggu, 4 Des 2022 - 16:56 WITA

Kominfo Kutai Timur

DPU Kutim Mulai Perbaiki Jalan di Rantau Pulung

Minggu, 4 Des 2022 - 16:47 WITA

error: Content is protected !!