Kasmidi Serahkan Dua Unit Ambulance Kepada KKBM Kutim

- Redaksi

Jumat, 18 November 2022 - 22:34 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Loading

Kutai Timur – Wakil Bupati Kutai Timur (Kutim), Kasmidi Bulang menyerahkan bantuan dua unit ambulance yang masing-masing diberikan kepada Kerukunan Keluarga Kawanua dan Kerukunan Keluarga Besar Makassar (KKBM) Kutim.

Serah terima dilakukan secara langsung secara simbolis berupa kunci mobil ambulans dan STNK kepada masing-masing perwakilan paguyuban di kediaman pribadi Wabup Kasmidi Bulang, Area Tugu Patung Burung, Jalan Poros Sangatta-Bontang, Sangatta Selatan.

Baca Juga :   Libas Kongbeng, SMP Sangatta Utara Juara Fesbol Merdeka Belajar

Penyerahan tersebut tak lepas dari janji dan permintaan kebutuhan masyarakat ketika ASKB maju sebagai kandidat pimpinan daerah.

“Alhamdulillah pelan-pelan apa yang kami kemarin janjikan permintaan masyarakat itu bisa kita penuhi bertahap, hari ini kita bagikan ambulans dengan menggunakan dana APBD ke paguyban Kawanua Minahasa dan juga KKBM,” ucapnya.

Dalam kesempatan itu pula Kasmidi berharap dengan diserahkannya dua unit ambulans dapat menjadi sambung tangan pemerintah membantu masyarakat yang memerlukan bantuan kendaraan jika diperlukan.

Baca Juga :   Kasus Covid Meningkat, BPBD Kutim Kordinasi Dengan Dinas Kesehatan Rumah Sakit

“Harapan kita bahwa dengan adanya dua unit ambulans ke masing-masing paguyuban ini bisa membantu pemerintah dalam mem back-up masyarakat kita yang tertimpa musibah, baik itu yang mungkin dalam keadaan sakit maupun yang meninggal dunia,” ungkapnya.

Selain itu adanya bantuan ambulan ini dapat meningkatkan mobilitas untuk melayani warga dengan lebih baik lagi dan dapat dimanfaatkan untuk kepentingan sosial dan kemasyarakatan.

Baca Juga :   Wujudkan Komitmen, Bupati Kutim Bangun Infrastruktur Jalan

“Bagi yang belum dapat ya nanti secara bertahap kita anggarkan dan kita bagikan,” tandasnya. (*)

Berita Terkait

Rumah Sakit Muara Bengkal Menunggu Penunjukan Direktur
Kecamatan Di Kutim Butuhkan Dokter Spesialis Tunjangan Di Naikan Jadi 60 Juta
Dinkes Kutim Skrining Hipotiroid Penting Dilakukan Bagi Bayi Yang Baru Lahir
Melalui Program Germas Dinkes Kutim Harapkan Masyarakat Ubah Pola Hidup Menjadi Lebih Sehat
Guna Deteksi Penyakit Sejak Dini Dinkes Kutim Sarankan Warga Lakukan Skrining Kesehatan Rutin
Program BPJS Gratis Untuk Warga Kutim Di Ambil Dari Anggaran Daerah
Remaja Kutim Butuh Perhatian DPPKB Gelar Jambore PIK-R
Hangus Terbakar, SD 001 Kongbeng Kembali Dibangun Tahun 2024

Berita Terkait

Senin, 26 Agustus 2024 - 22:25 WITA

Pentingnya Kajian Berkala untuk Meningkatkan Kesadaran Perempuan dan Remaja

Kamis, 15 Agustus 2024 - 22:34 WITA

Pandi Widiarto Wajah Baru Anggota DPRD Kabupaten Kutai Timur

Rabu, 14 Agustus 2024 - 22:20 WITA

Mulyana Kembali Terpilih Sebagai Wakil Rakyat Dari Partai PAN Dapil II Kutim

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 22:48 WITA

Anggota DPRD Novel, Menyoroti Pentingnya Koordinasi Dalam Penanganan HIV dan AIDS di Kutim

Senin, 29 Juli 2024 - 22:37 WITA

Perlunya Edukasi dan Infrastruktur untuk Atasi Kekerasan Terhadap Perempuan

Senin, 29 Juli 2024 - 22:34 WITA

Faisal Rachman Anggap Investasi Yang Masuk Ke Kutim Tidak Memberikan Dampak Yang Berarti

Senin, 29 Juli 2024 - 22:31 WITA

Joni Ungkapkan Salah Satu Cara Menjaga Keamanan Di Lingkungan Masyarakat

Senin, 29 Juli 2024 - 22:13 WITA

Fitriyani Setuju jika Kutai Timur Menyediakan Tanah untuk Sekolah SMA

Berita Terbaru

DPRD Kutim

Pandi Widiarto Wajah Baru Anggota DPRD Kabupaten Kutai Timur

Kamis, 15 Agu 2024 - 22:34 WITA