Dinsos Kutim Sambangi Korban Kebakaran di Gang Taruna

- Redaksi

Senin, 21 November 2022 - 23:30 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Loading

Kutai Timur – Pemkab Kutim melalui Dinas Sosial (Dinas Sosial) menyerahkan bantuan untuk meringankan beban korban kebakaran yang terjadi beberapa hari lalu. Kebakaran hebat kala itu terjadi di RT 10 Gang Taruna, Jalan Diponegoro, Sangatta Utara. Melumat beberapa rumah dan kontrakan.

Bantuan yang diserahkan oleh Pemkab melalui Dinsos tersebut diterima simbolis H Ramli, salah seorang korban yang rumahnya ludes terbakar si jago merah.

Oleh Kepala Bidang Rehabilitasi Sosial Dinsos Kutim, Ernata Hadi Sujito, dijelaskan pihaknya secara sigap dan peduli langsung memberikan bantuan kepada korban.

Baca Juga :   Tahun 2023, UMK Kutim Naik 5,69 persen Jadi Rp 3,3 Juta

“Alhamdulillah kami dari Pemerintah Kutai Timur melalui Dinsos Kutim sudah memberikan bantuan kepada masyarakat yang terkena musibah kebakaran,” katanya mewakili Kepala Dinsos dilokasi kebaran pada Minggu (20/11/2022).

Ernata berharap bantuan tersebut bermanfaat bagi korban. Tak lupa mewakili pemerintah dan segenap pihak lainnya dia mendoakan para korban agar tetap diberikan semangat dan ketabahan atas musibah yang menimpa. Dia yakin ada hikmah besar yang bisa diambil dari musibah kali ini.

Baca Juga :   Disperindag Sosialisasikan Penggunaan Fuel Card Bagi Pembeli BBM di Sangatta

“Kita berdoa dilimpahkan rejekinya dan ditambah yang lebih besar lagi,” katanya mendoakan.

Sebelumnya telah diberitakan, terjadi kebakaran di permukiman padat penduduk saat itu menggegerkan warga Kecamatan Sangatta Utara. Diduga kuat, api yang merembet dengan cepat tersebut berasal dari rumah barakan. Informasi itu dibenarkan oleh beberapa saksi mata yang ada di lokasi kejadian. Laporan sampai ke tim damkar sekitar pukul 19.30 WITA. Proses pemadaman membutuhkan waktu hingga 1,5 jam. Lokasi kebakaran tersebut tepatnya di RT 10 Gang Taruna, Jalan Pangeran Dipenogoro, Desa Sangatta Utara, Kecamatan Sangatta Utara, Kutim. (Adv)

Berita Terkait

Rumah Sakit Muara Bengkal Menunggu Penunjukan Direktur
Kecamatan Di Kutim Butuhkan Dokter Spesialis Tunjangan Di Naikan Jadi 60 Juta
Dinkes Kutim Skrining Hipotiroid Penting Dilakukan Bagi Bayi Yang Baru Lahir
Melalui Program Germas Dinkes Kutim Harapkan Masyarakat Ubah Pola Hidup Menjadi Lebih Sehat
Guna Deteksi Penyakit Sejak Dini Dinkes Kutim Sarankan Warga Lakukan Skrining Kesehatan Rutin
Program BPJS Gratis Untuk Warga Kutim Di Ambil Dari Anggaran Daerah
Remaja Kutim Butuh Perhatian DPPKB Gelar Jambore PIK-R
Hangus Terbakar, SD 001 Kongbeng Kembali Dibangun Tahun 2024

Berita Terkait

Senin, 26 Agustus 2024 - 22:25 WITA

Pentingnya Kajian Berkala untuk Meningkatkan Kesadaran Perempuan dan Remaja

Kamis, 15 Agustus 2024 - 22:34 WITA

Pandi Widiarto Wajah Baru Anggota DPRD Kabupaten Kutai Timur

Rabu, 14 Agustus 2024 - 22:20 WITA

Mulyana Kembali Terpilih Sebagai Wakil Rakyat Dari Partai PAN Dapil II Kutim

Kamis, 1 Agustus 2024 - 22:17 WITA

Pentingnya Intervensi Pemerintah di Sektor Pertanian Faisal Rachman Dukung Dengan Bantu Subsidi

Senin, 29 Juli 2024 - 22:37 WITA

Perlunya Edukasi dan Infrastruktur untuk Atasi Kekerasan Terhadap Perempuan

Senin, 29 Juli 2024 - 22:34 WITA

Faisal Rachman Anggap Investasi Yang Masuk Ke Kutim Tidak Memberikan Dampak Yang Berarti

Senin, 29 Juli 2024 - 22:31 WITA

Joni Ungkapkan Salah Satu Cara Menjaga Keamanan Di Lingkungan Masyarakat

Senin, 29 Juli 2024 - 22:13 WITA

Fitriyani Setuju jika Kutai Timur Menyediakan Tanah untuk Sekolah SMA

Berita Terbaru

Kutai Timur

Mercy Gelar Makan Gratis Untuk Anak SD 003 Sangatta Utara

Rabu, 25 Sep 2024 - 22:17 WITA

DPRD Kutim

Pandi Widiarto Wajah Baru Anggota DPRD Kabupaten Kutai Timur

Kamis, 15 Agu 2024 - 22:34 WITA