Puskesmas Kutim Lolos Sertifikasi Artinya Dapatkan Pengakuan Sesuai Standar SOP

- Redaksi

Rabu, 8 November 2023 - 16:36 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Loading

Sangatta – Akreditasi merupakan suatu hal yang di maksudkan sebagai bentuk terpenuhinya kualifikasi dari suatu badan atau organisasi. Untuk itu Pentingnya akreditasi dipandang perlu untuk dilakukan kepada puskesmas yang ada di Kutai Timur.

Tujuan diberlakukannya akreditasi puskesmas adalah untuk membina puskesmas dan fasilitas pelayanan kesehatan primer dalam upaya untuk berkelanjutan memperbaiki sistem pelayanan dan kinerja yang berfokus pada kebutuhan masyarakat, keselamatan, dan manajemen risiko.

Baru – baru ini Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Kutai Timur dr Bahrani mengungkapkan bahwa ada sembilan Puskesmas di Kutai Timur (Kutim) telah lolos akreditasi dengan predikat paripurna.

Baca Juga :   Dinas Pariwisata Kutai Timur Fokus Pada Pengembangan Destinasi Wisata Melalui Pembangunan Infrastruktur Pendukung

“Alhamdulillah 9 puskesmas dapat paripurna dalam penilaian akreditasi. Paripurna itu pengakuan tertinggi bahwa pelayanan kesehatan yang dilakukan Puskesmas itu sudah sesuai dengan standar SOP,” ujar Bahrani.

Total 9 Puskesmas yang lolos diharapkan, pelayanan kesehatan lain juga mengikutinya. Meski begitu, ada beberapa kendala yang dialami Dinas Kesehatan dalam memberikan pelayanan terbaik. Kendalanya adalah mengenai tenaga medis yang agak kewalahan.

Baca Juga :   Call Center 112 Sudah Banyak Bantu Masyarakat

“Jadi ada sembilan tenaga kesehatan yang kita butuhkan. Mulai dari dokter spesialis, seperti dokter dokter gigi. Kalau bidan perawat itu masih cukup,” jelasnya.

Untuk mengatasi kendala dalam pelayanan ke masyarakat itu, Dinas Kesehatan Kutim telah mengusulkan ke Kementerian melalui tenaga Nusantara sehat.

“Ada beberapa dikirim tapi tetap aja kurang enggak sebanyak yang kita minta. Kalau bekerja sama dengan universitas, sudah semua ya. Mungkin karena tadi. Namanya orang maunya di kota aja. Nah kalau untuk mengantisipasi kelangkaan dokter, ahli dan teman temannya tadi tuh kami ada kerja sama dokter umum,” urainya.

Baca Juga :   Progres Pembangunan Fisik di Kutai Timur Capai 60%, Namun Terhambat Kendala SIPD

Bahrani menjelaskan dibutuhkan suatu strategi khusus dari pemerintah daerah dalam mengatasi permasalahan tersebut. Untuk itu, pihaknya terus berupaya agar kekurangan tenaga medis di Kutai Timur dapat teratasi.

“Pada APBD pokok 2024 ini ada kenaikan di anggaran kesehatan. Jadi kita selain APBD juga ada namanya biaya profesional kesehatan itu dari pusat yakni DAK,” ujarnya. (adm)

Berita Terkait

Kutim Gelar Kampanye Program Bangga Kencana dan Percepatan Penurunan Stunting
Ramai Kegiatan Produktif di Akhir Tahun, Kadispora Kutim Bangga Pemuda Makin Berdaya
Pjs Bupati Kutai Timur Soroti Penerapan Aturan Ganti Rugi Pencemaran Lingkungan
Disdikbud Kutim: Program Seragam dan Kebijakan Pendidikan Fokus Ringankan Beban Orang Tua
Pjs Bupati Kutim Terima Laporan DLH Terkait Kondisi Lingkungan di Kutim
Disdikbud Kutim Fokus Penuhi 7 Program Unggulan Pendidikan di Tahun Terakhir Masa Jabatan Bupati dan Wabup
Pjs Bupati Kutim Instruksikan Dinas PU Segera Lakukan Mitigasi Risiko Galian C
Kepala Bagian Administrasi Pembangunan Kutim Soroti Percepatan Infrastruktur dengan Skema Multi Years Contract

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 20:05 WITA

Sayid Anjas Salurkan Tabung Gas 3 Kg dengan Harga Murah untuk Warga Sangatta Utara

Selasa, 4 Februari 2025 - 14:14 WITA

Rapat Dengar Pendapat di DPRD Kutim Bahas Perubahan Roster Kerja

Senin, 9 Desember 2024 - 23:28 WITA

DPRD Kaltim Desak Pemkot Balikpapan Siapkan Infrastruktur Hadapi Lonjakan Penduduk IKN

Senin, 9 Desember 2024 - 23:15 WITA

Baharuddin Demmu: Pengelolaan SDA Kaltim Harus Ramah Lingkungan dan Berkeadilan

Senin, 9 Desember 2024 - 22:09 WITA

Lemahnya Implementasi Perda Kawasan Tanpa Asap Rokok, DPRD Kaltim Angkat Suara

Senin, 9 Desember 2024 - 21:18 WITA

Ananda Emira Moeis: Database Pertanian Jadi Fondasi Ketahanan Pangan di Era IKN

Senin, 9 Desember 2024 - 21:01 WITA

Syarifatul Sya’diah Dorong Pemerataan Pendidikan di Pedalaman Berau

Senin, 9 Desember 2024 - 19:40 WITA

Yonavia Desak Perbaikan Jalan dan Akses Air Bersih di Kubar dan Mahulu

Berita Terbaru

DPRD Kutim

Rapat Dengar Pendapat di DPRD Kutim Bahas Perubahan Roster Kerja

Selasa, 4 Feb 2025 - 14:14 WITA

Opini

FENOMENA FEODALISME MENTAL DIKALANGAN MAHASISWA.

Kamis, 26 Des 2024 - 22:34 WITA