Kepala Desa Wanasari Muara Wahau Kutim Di Lantik, Kadis DPMDes Ingatkan Jangan Terburu-Buru Ganti Perangkat Desa

- Redaksi

Rabu, 15 November 2023 - 15:13 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Loading

Muara Wahau – Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMDes) Kutai Timur (Kutim) Yuriansyah mengingatkan kepada Kepala Desa Wanasari yang baru dilantik, agar tidak langsung mengganti perangkat desanya. Jika memang harus diganti, harus memenuhi persyaratan dan ketentuan yang berlaku.

Hal itu disampaikan Yuriansyah saat memberikan sambutan usai pelantikan Kepala Desa Wanasari oleh Bupati Ardiansyah Sulaiman di Balai Pertemuan Umum (BPU) Desa Wanasari, Kecamatan Muara Wahau, Rabu (15/11/2023) pagi.

Baca Juga :   BPBD Berpartisipasi Pada Pekan Raya Expo Kutim 2023 Sosialisasikan Pencegahan Dan Kesiapsiagaan Bencana Alam

“Kami dari DPMDes berharap kepada kepala Desa Wanasari yang sudah dilantik bisa menjalankan tugasnya dengan baik. Karena beliau sebelumnya adalah ketua RT jadi saya yakin sudah memahami tugas dan fungsi sebagai perangkat desa,” harap mantan Camat Muara Wahau ini.

Pengukuhan Azharudin sebagai Kepala Desa Antar Waktu Desa Wanasari berdasarkan Surat Keputusan (SK) Bupati Kutim Nomor : 141.1/K.568/2023. Dilanjutkan Pengambilan sumpah/janji anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Antar Waktu Desa Wanasari.

Baca Juga :   MPLS di MIN 1 Kutim: Membangun Karakter Anak Melalui Pendekatan yang Efisien

Sebelumnya, Camat Muara Wahau Marlianto mengucapkan terima kasih kepada panitia yang telah bekerja dengan baik sampai terpilih dan dilantiknya kepala desa antar waktu Desa Wanasari. Selain itu, ia juga mengajak kepada kepala desa yang baru dilantik untuk bergabung dengan kepala desa yang lain yang ada di Kecamatan Muara Wahau untuk bekerjasama dengan baik sesuai dengan aturan yang sudah ditetapkan.

Baca Juga :   Bupati Sampaikan Potensi Laut Kutim Sangat Besar Namun Hasil Belum Maksimal Di Forum Diskusi Umum Perikanan Kutim

“Alhamdulillah, sejak awal kepanitian ini terbentuk sampai pelantikan kepala desa antar waktu hari ini berjalan lancar, aman, tenteram dan tidak ada masalah apapun,” ujar Marlianto.  (adm1)

Berita Terkait

Pesantren Kilat Ramadhan 1445H Disdik Kutim Di Buka Bupati
Berkah Ramadhan, Baznas Kutim Siap Bagikan 4000 Paket Sembako Untuk Mustahik
Kutai Timur Bakal Punya Pabrik Amonium Nitrat Inovatif dan Berkualitas di Indonesia
Akreditasi PAUD PNF Terbanyak se Kaltim, Bunda PAUD dan Disdikbud Kutai Timur Raih Tiga Penghargaan dari BAN PAUD PNF Prov. Kaltim
Disdik Adakan Bimtek Pengembangan Aplikasi Learning Management System Untuk Pendidikan Nonformal
Pengukuhan Perempuan Indonesia Maju, Bupati Harap Perempuan Diberi Ruang Yang Adil
Kasmidi Bulang Lepas Peserta Jelajah Bukit Pelangi
Darsafani Upayakan Diskop UKM Kutim Dari Grade B Naik Ke Grade A

Berita Terkait

Rabu, 1 Mei 2024 - 18:06 WITA

Gebrak, Serikat Buruh Kutim Gelar Aksi Demo Di Kantor Sekretariat DPRD Kutim

Minggu, 28 April 2024 - 16:19 WITA

Wabup Kutim Buka Gelaran Festival Panen Hasil Belajar Lokakarya Ke 7 Kutai Timur

Minggu, 28 April 2024 - 13:36 WITA

Guru Honorer Tanyakan Status Mereka Di Hadapan Wabup Kutim Kasmidi Bulang

Sabtu, 27 April 2024 - 18:59 WITA

Bupati Kutim Buka Kegiatan Musda Ke- V Kerukunan Keluarga Pinrang

Jumat, 26 April 2024 - 15:16 WITA

Wabup Kasmidi Bulang Dampingi Bupati Lantik 1017 PPPK Kutim

Kamis, 25 April 2024 - 16:23 WITA

KaDisdikbud Kutim Mulyono Harapkan Adanya Tambahan Sekolah Untuk Tingkat SMA Dan SMK

Rabu, 24 April 2024 - 18:44 WITA

Jalan Kota Rantau Pulung Bakal di Perbaiki Tahun Ini

Senin, 22 April 2024 - 18:03 WITA

Bupati Kutim Sampaikan Pendapat Akhir Bupati Terhadap Pembahasan Raperda Di Rapat Paripurna DPRD ke 20

Berita Terbaru

Advertorial

Bupati Kutim Buka Kegiatan Musda Ke- V Kerukunan Keluarga Pinrang

Sabtu, 27 Apr 2024 - 18:59 WITA

You cannot copy content of this page

error: Content is protected !!