Jelang World Tourism Day, Dispar Kutim Siapkan 3 tempat ini!

- Redaksi

Selasa, 21 Juni 2022 - 18:58 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Loading

Kaltimterkini.com, SANGATTA – Dinas Pariwisata Kabupaten Kutai Timur (Dispar Kutim) akan menggelar agenda kunjungan wisata untuk memeriahkan peringatan Hari Pariwisata Dunia (World Tourism Day) yang jatuh pada 27 September 2022 mendatang.

Kadispar Kutim Nurullah kepada awak media menjelaskan, ada tiga lokasi yang akan di fokuskan untuk menjadi lokasi kunjungan wisata di Kutim guna memeriahkan World Tourism Day.

“Kawasan Bukit Pelangi, Folder Ilham Maulana dan Kawasan sekitar Pantai Teluk Lombok yang ada di Sangkima, “ ujarnya Selasa,(21/6/2022).

Dalam kegiatan tersebut juga akan di isi dengan berbagai kegiatan sebagai bagian dari memperkenalkan wisata yang ada di kutim. selain itu, sebagai daya dukungnya, Dispar juga tengah mempersiapkan lokasi yang akan di jadikan tempat untuk even tersebut agar lebih menarik saat pagelaran itu berlangsung.

Baca Juga :   DPK Kutim Terjunkan 2 unit Mobil Perpustakaan dalam Festival Literasi 2020

Untuk di ketahui, World Tourism Day atau Hari Pariwisata Sedunia diperingati setiap tanggal 27 September. Dan pada tahun ini, Indonesia menjadi tuan rumah pegelaran wisata dunia yang akan di pusatkan di Bali dengan mengambil tema “Rethinking Tourism”. (Kt-Rz/Tj)

Berita Terkait

Sayid Anjas Salurkan Tabung Gas 3 Kg dengan Harga Murah untuk Warga Sangatta Utara
Rapat Dengar Pendapat di DPRD Kutim Bahas Perubahan Roster Kerja
Serikat Pekerja UKS KPCT Pama Site Sangatta, Gelar Kegiatan Mancing Mania Guna Sambut Tahun Baru 2025
Polda Kaltim Periksa 9 Saksi Menyangkut Dugaan Pencabulan di Kota Balikpapan
Kutim Gelar Kampanye Program Bangga Kencana dan Percepatan Penurunan Stunting
DPRD Kaltim Desak Pemkot Balikpapan Siapkan Infrastruktur Hadapi Lonjakan Penduduk IKN
Baharuddin Demmu: Pengelolaan SDA Kaltim Harus Ramah Lingkungan dan Berkeadilan
Lemahnya Implementasi Perda Kawasan Tanpa Asap Rokok, DPRD Kaltim Angkat Suara
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 20:05 WITA

Sayid Anjas Salurkan Tabung Gas 3 Kg dengan Harga Murah untuk Warga Sangatta Utara

Selasa, 4 Februari 2025 - 14:14 WITA

Rapat Dengar Pendapat di DPRD Kutim Bahas Perubahan Roster Kerja

Senin, 9 Desember 2024 - 23:28 WITA

DPRD Kaltim Desak Pemkot Balikpapan Siapkan Infrastruktur Hadapi Lonjakan Penduduk IKN

Senin, 9 Desember 2024 - 23:15 WITA

Baharuddin Demmu: Pengelolaan SDA Kaltim Harus Ramah Lingkungan dan Berkeadilan

Senin, 9 Desember 2024 - 22:09 WITA

Lemahnya Implementasi Perda Kawasan Tanpa Asap Rokok, DPRD Kaltim Angkat Suara

Senin, 9 Desember 2024 - 21:18 WITA

Ananda Emira Moeis: Database Pertanian Jadi Fondasi Ketahanan Pangan di Era IKN

Senin, 9 Desember 2024 - 21:01 WITA

Syarifatul Sya’diah Dorong Pemerataan Pendidikan di Pedalaman Berau

Senin, 9 Desember 2024 - 19:40 WITA

Yonavia Desak Perbaikan Jalan dan Akses Air Bersih di Kubar dan Mahulu

Berita Terbaru

DPRD Kutim

Rapat Dengar Pendapat di DPRD Kutim Bahas Perubahan Roster Kerja

Selasa, 4 Feb 2025 - 14:14 WITA

Opini

FENOMENA FEODALISME MENTAL DIKALANGAN MAHASISWA.

Kamis, 26 Des 2024 - 22:34 WITA