DPRD Kutim Harapkan Masyarakat Kooperatif dalam Proses Penertiban Pasar Rantau Pulung

- Redaksi

Rabu, 12 Juni 2024 - 22:01 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Loading

Kutai Timur – Anggota DPRD Kabupaten Kutai Timur (Kutim), Hj Fitriyani, harapkan ketegasan pemerintah dalam penertiban Pasar Tradisional di Kecamatan Rantau Pulung. Saat ditemui di gedung DPRD Kabupaten Kutai Timur Sesaat setelah hadiri sidang paripurna, Hj. Fitriani ikut mengomentari terkait banyaknya masyarakat yang menjadi pedagang namun tidak mematuhi peraturan yang telah di tetapkan oleh pemerintah terkait penertiban pasar.

Pihaknya berharap, agar pemerintah setempat dapat lebih tegas dalam menertibkan para pedagang yang masih berjualan di luar pasar tersebut.

Baca Juga :   Realisasi Anggaran Kutim Masih 30 Persen, Pemkab Optimis Selesaikan hingga Akhir Tahun

“Jika dari DPRD inginnya pasti harus tertib, tinggal pemerintah setempat yang berperan dalam penertiban tersebut hingga terlaksana,” tuturnya.

Ia juga menekankan, bahwa sikap tegas dari pemerintah sangat diperlukan agar ketertiban dapat berjalan baik untuk semua pihak.

“Pemerintah harus tegas, harapan kami masyarakat juga dapat bekerjasama dalam proses penerbitan tersebut untuk kebaikan bersama,” harapnya.

Baca Juga :   Upaya Mencegah HIV/AIDS di Kutim, DPRD Buat Pansus Raperda Penanggulangan

Pihaknya turut mempertanyakan perihal izin warga yang masih berjualan di luar kawasan pasar tersebut. Bahkan jika terdapat ketidaksesuaian dan pelanggaran yang terjadi agar segera ditindak tegas.

“Berikan sanksi, jika memang masih berdagang di luar patut dipertanyakan apakah ada izin Hinder Ordinary (HO) atau Izin Mendirikan Bangunan (IMB) nya,” tandasnya.

Ia meyakinkan bahwa DPRD akan memenuhi kewajiban mereka dengan tahapan yang sesuai dengan perundang-undangan dalam pemenuhan aspirasi masyarakat.

Baca Juga :   1.402 Satlinmas Kutim Dikukuhkan Pjs Bupati Agus Hari Kesuma

“Kita hanya mendirikan fasilitas yang diminta oleh masyarakat, kita usahakan melalui persyaratan proposal atau reses kita,” jelas hj. Fitri

Harapanya masyarakat benar-benar mematuhi aturan yang sudah di tetapkan, jangan lagi ada yang jualan di luar pasar sehingga mengganggu lalu lintas atau jualan dibadan jalan pasar. Intinya peraturan sudah ada semoga bisa di patuhi terutama bagi masyarakat yang berperan sebaga pedangang dipasar tradisional.

Berita Terkait

Sayid Anjas Salurkan Tabung Gas 3 Kg dengan Harga Murah untuk Warga Sangatta Utara
Rapat Dengar Pendapat di DPRD Kutim Bahas Perubahan Roster Kerja
Kutim Gelar Kampanye Program Bangga Kencana dan Percepatan Penurunan Stunting
DPRD Kaltim Desak Pemkot Balikpapan Siapkan Infrastruktur Hadapi Lonjakan Penduduk IKN
Baharuddin Demmu: Pengelolaan SDA Kaltim Harus Ramah Lingkungan dan Berkeadilan
Lemahnya Implementasi Perda Kawasan Tanpa Asap Rokok, DPRD Kaltim Angkat Suara
Ananda Emira Moeis: Database Pertanian Jadi Fondasi Ketahanan Pangan di Era IKN
Syarifatul Sya’diah Dorong Pemerataan Pendidikan di Pedalaman Berau

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 20:05 WITA

Sayid Anjas Salurkan Tabung Gas 3 Kg dengan Harga Murah untuk Warga Sangatta Utara

Selasa, 4 Februari 2025 - 14:14 WITA

Rapat Dengar Pendapat di DPRD Kutim Bahas Perubahan Roster Kerja

Senin, 9 Desember 2024 - 23:28 WITA

DPRD Kaltim Desak Pemkot Balikpapan Siapkan Infrastruktur Hadapi Lonjakan Penduduk IKN

Senin, 9 Desember 2024 - 23:15 WITA

Baharuddin Demmu: Pengelolaan SDA Kaltim Harus Ramah Lingkungan dan Berkeadilan

Senin, 9 Desember 2024 - 22:09 WITA

Lemahnya Implementasi Perda Kawasan Tanpa Asap Rokok, DPRD Kaltim Angkat Suara

Senin, 9 Desember 2024 - 21:18 WITA

Ananda Emira Moeis: Database Pertanian Jadi Fondasi Ketahanan Pangan di Era IKN

Senin, 9 Desember 2024 - 21:01 WITA

Syarifatul Sya’diah Dorong Pemerataan Pendidikan di Pedalaman Berau

Senin, 9 Desember 2024 - 19:40 WITA

Yonavia Desak Perbaikan Jalan dan Akses Air Bersih di Kubar dan Mahulu

Berita Terbaru

DPRD Kutim

Rapat Dengar Pendapat di DPRD Kutim Bahas Perubahan Roster Kerja

Selasa, 4 Feb 2025 - 14:14 WITA

Opini

FENOMENA FEODALISME MENTAL DIKALANGAN MAHASISWA.

Kamis, 26 Des 2024 - 22:34 WITA