Pemkab Kutim Jalin Kerja Sama Pendidikan untuk Penuhi Kebutuhan Dokter Spesialis

- Redaksi

Jumat, 1 November 2024 - 19:56 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Loading

Kutai Timur – Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Kutai Timur (Kutim), dr. H Bahrani, mengungkapkan langkah-langkah strategis yang tengah diupayakan untuk memenuhi kebutuhan dokter spesialis di daerahnya. Menurut dr. Bahrani, salah satu opsi yang tengah dijajaki adalah dengan meningkatkan penghasilan tenaga medis dan menjalin kerja sama dengan sejumlah fakultas kedokteran. “Saya sudah beberapa kali juga ke Fakultas Kedokteran UNAIR, kemudian saya pernah juga ke Jogja ini terkait kemungkinan kerja sama dengan fakultas-fakultas untuk penanganan itu, yang kebetulan dokter spesialis yang lulus itu belum ada ikatan, maksudnya bukan PNS, jadi biaya sendiri. Kalau ada yang tertarik, bisa kami informasikan,” ujarnya.

Baca Juga :   Perdah Perlindungan Perempuan di Kutim Disahkan

Selain itu, Pemkab Kutim juga telah menjalin kerja sama dengan Universitas Mulawarman (Unmul) dalam program pendidikan spesialis. Dalam kerja sama ini, Pemkab menyediakan anggaran yang cukup besar untuk mendidik tenaga medis spesialis yang dibutuhkan. “Kami juga kerja sama dengan Unmul untuk program spesialis. Namun, saat ini hanya ada spesialis paru dan bedah yang kami fokuskan. Kami sudah sekolahkan mereka, dan ada perjanjian 5 tahun dengan Unmul,” lanjut dr. Bahrani.

Baca Juga :   Pertahankan Kearifan Lokal, Disdikbud Kutim Menerapkan Bahasa Kutai dalam Pelajaran Muatan Lokal

Dari kerja sama tersebut, Pemkab Kutim berharap dapat menghasilkan 10 dokter spesialis untuk mengisi rumah sakit-rumah sakit di daerah. Program ini memerlukan dana sebesar 7,5 milyar rupiah yang mencakup biaya pendidikan, uang harian, dan biaya kos mahasiswa selama menjalani pendidikan. “Perjanjian kami dengan Unmul itu biaya full dari Pemkab, mulai dari biaya masuk hingga uang harian dan pendidikan lainnya,” tambah Bahrani.

Baca Juga :   Dinas Kesehatan Kutim Terapkan Program Pencegahan Stunting Melalui 10 T Pelayanan Ibu Hamil

Dengan langkah-langkah ini, Pemkab Kutim berharap dapat memenuhi kebutuhan dokter spesialis dan meningkatkan pelayanan kesehatan di wilayahnya. (Adv)

Berita Terkait

Sayid Anjas Salurkan Tabung Gas 3 Kg dengan Harga Murah untuk Warga Sangatta Utara
Rapat Dengar Pendapat di DPRD Kutim Bahas Perubahan Roster Kerja
Kutim Gelar Kampanye Program Bangga Kencana dan Percepatan Penurunan Stunting
DPRD Kaltim Desak Pemkot Balikpapan Siapkan Infrastruktur Hadapi Lonjakan Penduduk IKN
Baharuddin Demmu: Pengelolaan SDA Kaltim Harus Ramah Lingkungan dan Berkeadilan
Lemahnya Implementasi Perda Kawasan Tanpa Asap Rokok, DPRD Kaltim Angkat Suara
Ananda Emira Moeis: Database Pertanian Jadi Fondasi Ketahanan Pangan di Era IKN
Syarifatul Sya’diah Dorong Pemerataan Pendidikan di Pedalaman Berau

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 20:05 WITA

Sayid Anjas Salurkan Tabung Gas 3 Kg dengan Harga Murah untuk Warga Sangatta Utara

Selasa, 4 Februari 2025 - 14:14 WITA

Rapat Dengar Pendapat di DPRD Kutim Bahas Perubahan Roster Kerja

Senin, 9 Desember 2024 - 23:28 WITA

DPRD Kaltim Desak Pemkot Balikpapan Siapkan Infrastruktur Hadapi Lonjakan Penduduk IKN

Senin, 9 Desember 2024 - 23:15 WITA

Baharuddin Demmu: Pengelolaan SDA Kaltim Harus Ramah Lingkungan dan Berkeadilan

Senin, 9 Desember 2024 - 22:09 WITA

Lemahnya Implementasi Perda Kawasan Tanpa Asap Rokok, DPRD Kaltim Angkat Suara

Senin, 9 Desember 2024 - 21:18 WITA

Ananda Emira Moeis: Database Pertanian Jadi Fondasi Ketahanan Pangan di Era IKN

Senin, 9 Desember 2024 - 21:01 WITA

Syarifatul Sya’diah Dorong Pemerataan Pendidikan di Pedalaman Berau

Senin, 9 Desember 2024 - 19:40 WITA

Yonavia Desak Perbaikan Jalan dan Akses Air Bersih di Kubar dan Mahulu

Berita Terbaru

DPRD Kutim

Rapat Dengar Pendapat di DPRD Kutim Bahas Perubahan Roster Kerja

Selasa, 4 Feb 2025 - 14:14 WITA

Opini

FENOMENA FEODALISME MENTAL DIKALANGAN MAHASISWA.

Kamis, 26 Des 2024 - 22:34 WITA