Kunjungan Ke RSUD Bupati Kutim Berikan Semangat Pada Pengurus Baru

- Redaksi

Selasa, 16 November 2021 - 14:07 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Loading

KUTAI TIMUR – Drs. H. Ardiansyah Sulaiman, M.Si melakukan kunjungan ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kudungga Sangatta, Kutim, Selasa (16/11/2021).

Sesampainya di RSUD Kudungga Bupati langsung memasuki beberapa ruangan untuk melihat secara langsung kondisi peralatan medis yang dimiliki oleh Rumah Sakit. Mulai dari ruang Hemodialisa (terapi cuci darah), ruang ICU, ruang anastesi, urolagi, UGD, hingga ruang CT Scan.

Baca Juga :   Potong Tumpeng Tandai Launching Jersey dan Tim Persikutim untuk Liga 3 PSSI Kaltim

Bupati Kutim mengelilingi Rumah Sakit yang didampingi oleh Direktur RSUD Kudungga dr. Yuwana Sri Kurniawati, dokter serta beberapa staff. Bupati mengakui jika RSUD memiliki peralatan yang sangat canggih.

RSUD Kudungga juga dilengkapi dengan Sumber Daya Manusia (SDM) yang berkompeten dibidangnya masing-masing. Mulai dari dokter umum, dokter spesialis, dokter subspesialis, hingga dokter spesialis yang tidak dimiliki oleh Rumah Sakit lain

Baca Juga :   Ketua Komisi D DPRD Kutim Soroti Masalah Kesehatan dan Pendidikan di Dapil III

“Saya minta ke Direktur, jangan terlalu banyak bernostalgia dengan masa lalu. Begitu diberi tugas kerjakan apa yang harus dilakukan, misalnya bagaimana pasien begitu datang ke Rumah Sakit itu enak,” harapnya.

Dalam kunjunganya tersebut Bupati Kabupaten Kutai Timur Ardiansyah Sulaiman itu mencontohkan, pekerjaan bisa dimulai dari melakukan pengecetan gedung yang mulai luntur agar enak dipandang.

Baca Juga :   Sosialisasi Penangulangan AIDS dan LMKS Untuk Cegahan HIV AIDS

Perbaikan taman serta kursi-kursi ruang tunggu pasien yang mulai karatan. Hingga masalah teknis yang hanya dipahami oleh dokter, struktur organisasi Rumah Sakit, hingga tenaga kesehatan lainnya.(adv)

Berita Terkait

Masyarakat Sekitar Pasar Induk Minta DPRD Kutim Dapil II Pindahkan TPA
Legislator Kutim Uci Soroti Minimnya Perempuan di Bidang Politik
Gelar Rapat Kerja Bersama Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, Komisi D DPRD Kutim Minta Semua Program Bisa Terealisasi
Duduki Komisi D DPRD Kutim, Uci Berharap Jumlah Sekolah Dapat Bertambah di Sangatta Utara
Tak Ada Sanksi Pidana bagi Pelanggar, Dinilai Yan Sebagai Kelemahan Raperda Tibum yang Baru
Anggota DPRD Kutim Singgung Efektifitas Satpol PP, Yan: Hanya Ada di Sangatta, Gimana Mau Efektif?
Tanggapan Yan Ipui tentang Pemerataan Insentif Bagi Guru Sekolah Agama dan Negeri di Kutim
Ketua Komisi D DPRD Kutim Soroti Masalah Kesehatan dan Pendidikan di Dapil III

Berita Terkait

Jumat, 8 November 2024 - 18:58 WITA

Masyarakat Sekitar Pasar Induk Minta DPRD Kutim Dapil II Pindahkan TPA

Jumat, 8 November 2024 - 10:13 WITA

Legislator Kutim Uci Soroti Minimnya Perempuan di Bidang Politik

Kamis, 7 November 2024 - 19:07 WITA

Duduki Komisi D DPRD Kutim, Uci Berharap Jumlah Sekolah Dapat Bertambah di Sangatta Utara

Kamis, 7 November 2024 - 10:17 WITA

Tak Ada Sanksi Pidana bagi Pelanggar, Dinilai Yan Sebagai Kelemahan Raperda Tibum yang Baru

Rabu, 6 November 2024 - 17:48 WITA

Anggota DPRD Kutim Singgung Efektifitas Satpol PP, Yan: Hanya Ada di Sangatta, Gimana Mau Efektif?

Selasa, 5 November 2024 - 10:20 WITA

Tanggapan Yan Ipui tentang Pemerataan Insentif Bagi Guru Sekolah Agama dan Negeri di Kutim

Senin, 4 November 2024 - 22:09 WITA

Ketua Komisi D DPRD Kutim Soroti Masalah Kesehatan dan Pendidikan di Dapil III

Senin, 4 November 2024 - 21:36 WITA

Anggota Komisi D DPRD Kutim Soroti Merdeka Belajar Alami Kendala Luar Biasa di Daerah

Berita Terbaru

Legislator Kutim, Uci (dok: kaltimterkini)

DPRD Kutai Timur

Legislator Kutim Uci Soroti Minimnya Perempuan di Bidang Politik

Jumat, 8 Nov 2024 - 10:13 WITA