Basti Berhasil Perjuangkan Kenaikan Insentif RT Selama Menjabat

- Redaksi

Selasa, 21 Mei 2024 - 22:11 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Loading

Sangatta – Tunjangan RT di Kabupaten Kutai Timur (Kutim) kini berada di angka Rp 1,5 juta perbulan. Ini merupakan hasil perjuangan Sekretaris Komisi A DPRD Kutim Basti Sangga Langi selama menjabat.

Menurut Basti, perjuangan insentif ini merupakan bentuk dan apresiasi pemerintah kepada garda terdepan pengurus lingkungan dan tetangga yakni ketua-ketua RT.

Baca Juga :   Absen Karena Sakit, DPRD Kutim Akan Panggil Ulang Kepala Dinas PUPR

Kendala bahaya dan melindungi warga dari masalah antar tetangga merupakan tugas berat dari para RT, sehingga nasip dan kesejahteraannya pun harus diperhatikan.

“Dan perealisasian tunjangan RT merupakan salah satu prestasi saya,” ujarnya.

Namun Basti mengungkapkan kekecewaannya terhadap para RT dalam Pemilu Pileg di 14 Februari lalu. Dirinya merasa perjuangannya tidak di hargai sementara perhatiannya cukup tinggi untuk para RT.

Baca Juga :   Peran Keluarga Sangat Penting Bagi Penderita ODGJ

Satu keberhasilan lainnya untuk para RT olengnya adalah dengan pemberian fasilitas komputer dan printer untuk membantu dan memfasilitasi keberhasilan berjalannya Program 50 juta serta memudahkan RT dalam mengurus administrasi dan pelayanan pada masyarakat.

Tapi apa yang diberikan tidak sebanding dengan harapan Basti Sangga Langi.

“Ibarat kacang lupa kulitnya,” pungkasnya.

Berita Terkait

Pentingnya Kajian Berkala untuk Meningkatkan Kesadaran Perempuan dan Remaja
Pandi Widiarto Wajah Baru Anggota DPRD Kabupaten Kutai Timur
Mulyana Kembali Terpilih Sebagai Wakil Rakyat Dari Partai PAN Dapil II Kutim
Anggota DPRD Novel, Menyoroti Pentingnya Koordinasi Dalam Penanganan HIV dan AIDS di Kutim
Pentingnya Intervensi Pemerintah di Sektor Pertanian Faisal Rachman Dukung Dengan Bantu Subsidi
Perlunya Edukasi dan Infrastruktur untuk Atasi Kekerasan Terhadap Perempuan
Faisal Rachman Anggap Investasi Yang Masuk Ke Kutim Tidak Memberikan Dampak Yang Berarti
Joni Ungkapkan Salah Satu Cara Menjaga Keamanan Di Lingkungan Masyarakat

Berita Terkait

Senin, 26 Agustus 2024 - 22:25 WITA

Pentingnya Kajian Berkala untuk Meningkatkan Kesadaran Perempuan dan Remaja

Kamis, 15 Agustus 2024 - 22:34 WITA

Pandi Widiarto Wajah Baru Anggota DPRD Kabupaten Kutai Timur

Rabu, 14 Agustus 2024 - 22:20 WITA

Mulyana Kembali Terpilih Sebagai Wakil Rakyat Dari Partai PAN Dapil II Kutim

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 22:48 WITA

Anggota DPRD Novel, Menyoroti Pentingnya Koordinasi Dalam Penanganan HIV dan AIDS di Kutim

Senin, 29 Juli 2024 - 22:37 WITA

Perlunya Edukasi dan Infrastruktur untuk Atasi Kekerasan Terhadap Perempuan

Senin, 29 Juli 2024 - 22:34 WITA

Faisal Rachman Anggap Investasi Yang Masuk Ke Kutim Tidak Memberikan Dampak Yang Berarti

Senin, 29 Juli 2024 - 22:31 WITA

Joni Ungkapkan Salah Satu Cara Menjaga Keamanan Di Lingkungan Masyarakat

Senin, 29 Juli 2024 - 22:13 WITA

Fitriyani Setuju jika Kutai Timur Menyediakan Tanah untuk Sekolah SMA

Berita Terbaru

DPRD Kutim

Pandi Widiarto Wajah Baru Anggota DPRD Kabupaten Kutai Timur

Kamis, 15 Agu 2024 - 22:34 WITA