Peringati Hari Sumpah Pemuda Bupati Kutim Bertindak Sebagai Inspektur Upacara

- Redaksi

Jumat, 27 Oktober 2023 - 15:31 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Loading

Sangatta – Bupati Kutai Timur Drs. H. Ardiansyah Sulaiman, M. Si memimpin upacara peringatan hari Sumpah Pemuda yang jatuh pada tanggal 28 October 2023. Upacara peringatan dilakukan di depan halaman kantor Bupati Kutai Timur pada jumat (28/10/2023). Peserta yang hadir dalam memperingati hari sumpah pemuda meliputi ASN di lingkungan Pemkab Kutim,  personel TNI dan Polri, serta pelajar dari kalangan mahasiwa dan sekolah tingkat menegah atas (SMA/SMK) dari Kabupaten Kutim.

Baca Juga :   Dinkes Kutim Gencar Sosialisasikan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat

Sementara itu deretan anggota DPRD Kutai Timur juga turut hadir dalam merayakan hari sumpah Pemuda. Organisasi Pemuda Pancasila serta beberapa organisasi kerakyatan yang ada di Kutai Timur juga turut hadir. Acara bertambah meriah dengan hadirnya beberapa anggota ASN yang menggunakan atribut baju tradisional dari berbagai daerah.

Dalam kesempatan tersebut Bupati Kutim Ardiansyah Sulaiman memberikan pesan kepada anak muda Kutim untuk mempersiapkan diri sejak sekarang menuju bonus demografi di tahun 2030. Anak muda akan memegang togat estafet pembangunan daerah, sehingga mau dan tidak mau kaum muda akan menjadi generasi pemimpin daerah dan Indonesia kedepannya.

Baca Juga :   Pemkab Kutai Timur Gelar Upacara Peringati Harkitnas ke 115

“Oleh karenanya, momen-momen sumpah pemuda ini menjadi motivasi untuk mempersiapkan diri dari sekarang,” ujar Bupati.
dari semua sisi yang harus dipersiapkan kaum muda diantara, intelektual, kemampuan kolaboratif dan kreatifitas.
Dalam pengembangannya, Pemkab Kutim tidak membiarkan kaum muda berjalan sendiri. Pemerintah daerah akan membuka ruang bagi setiap pemuda yang mau mengasah kemampuan dan keterampilannya.

Baca Juga :   Dinas PUPR Tinjau Lokasi Banjir di Jalan Dayung: Evaluasi Genangan Air dan Rencana Perbaikan Drainase

“Inti pesannya, generasi muda harus mempersiapkan diri dari sekarang,” tutup Bupati. (adm)

Berita Terkait

Ramai Kegiatan Produktif di Akhir Tahun, Kadispora Kutim Bangga Pemuda Makin Berdaya
Pjs Bupati Kutai Timur Soroti Penerapan Aturan Ganti Rugi Pencemaran Lingkungan
Kepala Bagian Administrasi Pembangunan Kutim Soroti Percepatan Infrastruktur dengan Skema Multi Years Contract
Disdikbud Kutim: Program Seragam dan Kebijakan Pendidikan Fokus Ringankan Beban Orang Tua
Pjs Bupati Kutim Terima Laporan DLH Terkait Kondisi Lingkungan di Kutim
Disdikbud Kutim Fokus Penuhi 7 Program Unggulan Pendidikan di Tahun Terakhir Masa Jabatan Bupati dan Wabup
Pjs Bupati Kutim Instruksikan Dinas PU Segera Lakukan Mitigasi Risiko Galian C
Disdikbud Kutim Tingkatkan Jumlah dan Nilai Beasiswa bagi Ribuan Siswa SD dan SMP

Berita Terkait

Minggu, 1 Desember 2024 - 18:06 WITA

Legislator Faizal Rachman Bangga Sektor Pertanian Kutim Belakangan Tampilkan Dampak Signifikan

Minggu, 1 Desember 2024 - 13:20 WITA

Fuad Fakhruddin Ingin Pemerataan Pendidikan di Loa Buah

Minggu, 1 Desember 2024 - 12:54 WITA

Pilkada Kaltim 2024 Usai, Agusriansyah Ajak Masyarakat Kembali Bersatu

Minggu, 1 Desember 2024 - 12:35 WITA

Sigit Wibowo Dorong LPM Balikpapan Aktif Usulkan Program Pembangunan Melalui SIPD

Minggu, 1 Desember 2024 - 09:49 WITA

Kolaborasi Lintas Sektor Jadi Kunci Percepatan Sanitasi Layak di Kaltim, Sarkowi Tekankan Aksi Konkret

Sabtu, 30 November 2024 - 22:49 WITA

Pemerintah Banyak Gelar Bimtek di Luar Daerah Jadi Sorotan DPRD Kutim

Sabtu, 30 November 2024 - 21:51 WITA

Sapto Setyo Dorong Nomenklatur Resmi PJU dalam RKPD untuk Kelancaran Proyek di Kaltim

Sabtu, 30 November 2024 - 21:29 WITA

Agus Aras: Rencana Strategis Pariwisata Kaltim untuk Daya Saing dan Keberlanjutan

Berita Terbaru

Anggota DPRD Kalimantan Timur, Fuad Fakhruddin.

Advertorial

Fuad Fakhruddin Ingin Pemerataan Pendidikan di Loa Buah

Minggu, 1 Des 2024 - 13:20 WITA