SD 001 Kongbeng Terbakar, Ramadhani Minta Disdik Kutim Segera Bangun Kembali Lewat Anggaran APBD 2024 Kutim

- Redaksi

Sabtu, 4 November 2023 - 15:59 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Loading

Sangatta – Sekolah SD 001 Kongbeng beberapa waktu lalu mengalami musibah kebakaran. Sekolah yang menampung ratusan siswa itu diharapkan dapat segera di bangun agar proses belajar mengajar dapat kembali seperti semula.

Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kutai Timur (Kutim) Ramadhani meminta Pemerintah Kabupeten (Pemkab) melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) agar segera membangun ruangan kelas sekolah tersebut.

Sebab, pihaknya turut prihatin atas kejadian yang menimpa Sekolah Dasar 001 Negeri Kecamatan Kongbeng.

Baca Juga :   Sistem Berubah Terus-Menerus Hambat Pelaksanaan APBD di Kutim

“Itu harus dibangun lagi, dan perlu percepatan pembangunannya,” kata Ramadhani.

Ramdhani mengatakan untuk mengganti kerugian materil sekolah tersebut dia meminta Disdikbud Kutim melakukan perbaikan dan pembangunan gedung sekolah lewat Anggaran Pendapat dan Belanja Daerah (APBD) tahun 2024, mengingat saat ini tidak bisa dilakukan usulan pembangunan.

“Peluang 2024, dan saya yakin sudah direncanakan Disdikbud Kutim,” harap Politisi Partai Persatuan Pembangunan Kutim itu.

Baca Juga :   Abdi Firdaus Banting Stir Jadi Kontraktor Setelah Tak Menjabat

ia juga mengungkapkan bahwa , pembangunan gedung baru sekolah, menjadi program prioritas pemerintah daerah di anggaran yang akan datang mengingat kebutuhan mendesak anak-anak.

Hal ini, lanjutnya, sejalan dengan arahan Bupati Kutim Ardiansyah Sulaiman untuk percepatan pengembalian gedung yang hangus terbakar guna memaksimalkan kembali proses belajar mengajar yang kini terganggu.

“Harus secepatnya, kasihan siswa-siswi SD 01 Kongbeng harus sekolah di rumah-rumah dinas guru,” ujarnya.

Baca Juga :   Agusriansyah Ridwan Bantah Pembatalan Pembangunan Pasar Sangatta Selatan Sebagai Kegagalan

Berdasarkan informasi, kejadian itu pada tanggal 4 Oktober 2022 mengakibatkan tujuh kelas dan satu toilet dan fasilitas lainnya ludes menjadi abu. Kerugian ditafsirkan mencapai Rp 500 juta.

Sehingga murid SD 001 Kongbeng kini harus belajar di ruang sempit rumah-rumah guru, sebab gedung sekolahnya hangus terbakar dilalap api waktu kejadian sebulan yang lalu. (Adm1)

Berita Terkait

Sayid Anjas Salurkan Tabung Gas 3 Kg dengan Harga Murah untuk Warga Sangatta Utara
Rapat Dengar Pendapat di DPRD Kutim Bahas Perubahan Roster Kerja
Yan Soroti Masalah Pemindahan Tugas Tenaga PPPK: Menyusahkan Pegawai
David Rante Ingatkan Pemerintah Pentingnya Pengelolaan Data SIPD Pengaruhi Kualitan Pelayanan Publik
Legislator Faizal Rachman Bangga Sektor Pertanian Kutim Belakangan Tampilkan Dampak Signifikan
Pemerintah Banyak Gelar Bimtek di Luar Daerah Jadi Sorotan DPRD Kutim
MYC Jembatan Telen Belum Rampung, Yan Desak Pemerintah: Infrastruktur ini Penting bagi Beberapa Desa
DPRD Kutim Dukung Program Jamsostek Pemerintah bagi Pekerja Rentan: Tidak Sedikit Nelayan Alami Kecelakaan saat Melaut

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 20:05 WITA

Sayid Anjas Salurkan Tabung Gas 3 Kg dengan Harga Murah untuk Warga Sangatta Utara

Selasa, 4 Februari 2025 - 14:14 WITA

Rapat Dengar Pendapat di DPRD Kutim Bahas Perubahan Roster Kerja

Senin, 9 Desember 2024 - 23:28 WITA

DPRD Kaltim Desak Pemkot Balikpapan Siapkan Infrastruktur Hadapi Lonjakan Penduduk IKN

Senin, 9 Desember 2024 - 23:15 WITA

Baharuddin Demmu: Pengelolaan SDA Kaltim Harus Ramah Lingkungan dan Berkeadilan

Senin, 9 Desember 2024 - 22:09 WITA

Lemahnya Implementasi Perda Kawasan Tanpa Asap Rokok, DPRD Kaltim Angkat Suara

Senin, 9 Desember 2024 - 21:18 WITA

Ananda Emira Moeis: Database Pertanian Jadi Fondasi Ketahanan Pangan di Era IKN

Senin, 9 Desember 2024 - 21:01 WITA

Syarifatul Sya’diah Dorong Pemerataan Pendidikan di Pedalaman Berau

Senin, 9 Desember 2024 - 19:40 WITA

Yonavia Desak Perbaikan Jalan dan Akses Air Bersih di Kubar dan Mahulu

Berita Terbaru

DPRD Kutim

Rapat Dengar Pendapat di DPRD Kutim Bahas Perubahan Roster Kerja

Selasa, 4 Feb 2025 - 14:14 WITA

Opini

FENOMENA FEODALISME MENTAL DIKALANGAN MAHASISWA.

Kamis, 26 Des 2024 - 22:34 WITA