Disnakertrans Kutim Cetak SDM Unggul Dengan Cara Gelar Pelatihan

- Redaksi

Selasa, 22 November 2022 - 22:18 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Loading

Kutai Timur – Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Kutai Timur,  Sudirman Latif. Ia menjelaskan, langkah pertama yang ia lakukan untuk mencetak SDM unggul adalah dengan menggelar kegiatan pelatihan keterampilan atau keterampilan kerja.

Ada beberapa jenis pelatihan yang sudah dilaksanakan, seperti pelatihan las, alat berat, pelatihan welldone dan yang lainnya. Artinya, jenis pelatihan yang digelar disesuaikan dengan pangsa pasar di Kabupaten Kuati Timur.

“Kami berusaha untuk mengembangkan SDM agar bisa menjadi unggul. Ada beberapa jenis pelatihan keterampilan dan kerja yang kami gelar, seperti pelatihan las, pelatihan alat berat dan welldone. Intinya tergantung dengan pangsa pasar yang dibutuhkan,” jelasnya.

Baca Juga :   Atlet Biliar Kutim Sumbang 12 Medali di Porprov Kaltim

Sebagai bentuk komitmen dari Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Kutai Timur untuk mengembangkan SDM. Kata Sudirman, saat ini di Kabupaten Kutim sudah memiliki Balai Latihan Kerja Industri Mandiri yang mempunyai fungsi melaksanakan pelatihan berbagai macam kejuruan di bidang industri maupun non industri dalam rangka usaha menyediakan tenaga kerja terampil, mandiri, aplikatif, disiplin, produktif dan kompeten yang memiliki pengetahuan dan keterampilan industri dan aneka kejuruan

Baca Juga :   Disnakertrans Kutim Akan Melibatkan Stakeholder Dalam Menyusun Perbup Ketenagakerjaan

Kegiatan yang berlangsung di Balai Latihan Kerja Industri Mandiri ini, pihaknya juga bekerjasama dengan lembaga pelatihan swasta dan perusahaan yang ada di Kabupaten Kutim. Ini adalah sinergi yang baik untuk bisa mewujudkan SDM yang unggul.

“Kami saat ini juga sudah memiliki Balai Latihan Kerja Industri Mandiri, yang bisa memberikan pelatihan kerja kepada masyarakat di Kabupaten Kutim. Ini merupakan komitmen kami untuk menjadikan SDM disini menjadi unggul,” kata dia.

Baca Juga :   Disnakertrans Kutim Cari Solusi Masalah Transmigrasi SP-8 ke Kementerian

Sudirman menambahkan, dalam upaya untuk mewujudkan SDM yang unggul perlu adanya sinergi dan kolaborasi dari sejumlah pihak yang ada di Kabupaten Kutim, baik itu yang instansi negeri maupun swasta. (Adv/Q)

Berita Terkait

Rumah Sakit Muara Bengkal Menunggu Penunjukan Direktur
Kecamatan Di Kutim Butuhkan Dokter Spesialis Tunjangan Di Naikan Jadi 60 Juta
Dinkes Kutim Skrining Hipotiroid Penting Dilakukan Bagi Bayi Yang Baru Lahir
Melalui Program Germas Dinkes Kutim Harapkan Masyarakat Ubah Pola Hidup Menjadi Lebih Sehat
Guna Deteksi Penyakit Sejak Dini Dinkes Kutim Sarankan Warga Lakukan Skrining Kesehatan Rutin
Program BPJS Gratis Untuk Warga Kutim Di Ambil Dari Anggaran Daerah
Remaja Kutim Butuh Perhatian DPPKB Gelar Jambore PIK-R
Hangus Terbakar, SD 001 Kongbeng Kembali Dibangun Tahun 2024

Berita Terkait

Kamis, 2 Mei 2024 - 16:10 WITA

Seleksi Babinsa Award Tingkat Provinsi, Serda Sno Saputra Bintang Dipastikan Mendapat Nilai Tinggi

Kamis, 2 Mei 2024 - 14:05 WITA

DPPKB Kutim dan Danramil 0909-01 Sangatta Dukung Babinsa Sangatta Utara Menangkan Babinsa Award

Rabu, 1 Mei 2024 - 18:06 WITA

Gebrak, Serikat Buruh Kutim Gelar Aksi Demo Di Kantor Sekretariat DPRD Kutim

Minggu, 28 April 2024 - 16:19 WITA

Wabup Kutim Buka Gelaran Festival Panen Hasil Belajar Lokakarya Ke 7 Kutai Timur

Sabtu, 27 April 2024 - 18:59 WITA

Bupati Kutim Buka Kegiatan Musda Ke- V Kerukunan Keluarga Pinrang

Jumat, 26 April 2024 - 18:11 WITA

Lantik 1017 PPPK, Ardiansyah Ingatkan Soal Kinerja Pegawai

Jumat, 26 April 2024 - 15:16 WITA

Wabup Kasmidi Bulang Dampingi Bupati Lantik 1017 PPPK Kutim

Kamis, 25 April 2024 - 16:23 WITA

KaDisdikbud Kutim Mulyono Harapkan Adanya Tambahan Sekolah Untuk Tingkat SMA Dan SMK

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page

error: Content is protected !!