Hadiri Pelantikan Pengurus KKLR Kutim, Wabup Berikan 4 Ambulance

- Redaksi

Sabtu, 4 November 2023 - 18:20 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Loading

Sangatta – Acara pelantikan Badan Pengurus Daerah (BPD) Kerukunan Keluarga Luwu Raya (KKLR) Kabupaten Kutim periode 2023-2028 yang berlangsung di Gedung Serba Guna (GSG) Bukit Pelangi, Sangatta Utara turut dihadiri Wakil Bupati Kutai Timur (Kutim) Kasmidi Bulang. Dalam acara tersebut, Wakil Bupati Kasmidi Bulang juga memberikan bantuan 4 unit mobil ambulance.

“Jadi ini sudah komitmen saya dan juga permintaan dari warga KKLR, sebenarnya semenjak tahun lalu, bukan hari ini saya datang  terus saya bagi tidak begitu, ini berproses. Mereka dari tahun lalu menyampaikan kalau bisa karna kami ini ada 4 kabupaten dan kota. Makanya ambulan nya kita bagi perkabupaten dan kota.” Ujarnya

Baca Juga :   Meningkatkan Efisiensi Layanan Hingga Kecamatan, Disdukcapil Kutim Latih Operator Admiduk

beliau menyampaikan dengan adanya bantuan mobil ambulance KKLR dapat membantu pemerintah Kabupaten Kutim dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.

“Jadi harapan saya dengan pembagian ini bisa merespon cepat kejadian-kejadian terutama musibah bagi saudara-saudara kita. Dengan harapan jika ada warga yg tertimpa musibah lebih diringankan lagi.”

Ada yang diantar ke Rumah Sakit, misal yang sudah meninggal bisa dibantu, karna kadang warga kita tidak mau dikubur disini, dan mau dikirim kekampung. jadi dengan adanya ambulan itu bisa lebih meringakan lagi saudara-saudara kita.” Ungkap Wakil Bupati Kutai Timur (Kutim) Kasmidi Bulang

Baca Juga :   Satpol PP Kutai Timur Turunkan Personil Untuk Tertibkan Spanduk Dan Baliho Caleg

Dalam kesempatan itu, Wabup Kutim Kasmidi memberi ucapan selamat kepada BPD KKLR Kutim yang baru saja melaksanakan pelantikan periode 2023-2028.

karena sudah difasilitasi salah satunya ambulance, harapannya kerukunan ini dapat terus aktif

“Dalam kepengurusan Kerukunan Keluarga Luwu Raya  (KKL) juga harus aktif,” ujar wabup.

“Karna pemerintah tidak bisa berbicara banyak secara teknis ke pelosok-pelosok, pengurus KKL harus aktif karna disana ada warga, ada kerukunan-kerukunan, paguyuban yang ada di desa atau kampung. Jadi tujuan mereka adalah memberi informasi dan terus bersilaturahmi serta saling mensuport.” tutupnya (Adm2)

Berita Terkait

Kasmidi Bulang Lepas Peserta Jelajah Bukit Pelangi
Darsafani Upayakan Diskop UKM Kutim Dari Grade B Naik Ke Grade A
Disdikbud Kutim Gelar Bimbingan Teknis Di Samarinda Tentang Perencanaan Berbasis Data
Guna Wujudkan Good Governance, Bupati Kutim Tindaklanjuti Hasil Kegiatan Koordinasi Supervisi Program Pemberantasan Korupsi
Bupati Buka Kegiatan Pengembangan Dan Evaluasi Penanggulangan Tuberkolusis Di Kutai Timur
Disdik Kutim Buka Kegiatan Sosialisasi Bimbingan Tehnis Dan Kursus pelatihan Tata Busana, Membatik, Pastry & Bakery, Komputer aplikasi dan seni music/vocal
Kepala Desa Wanasari Muara Wahau Kutim Di Lantik, Kadis DPMDes Ingatkan Jangan Terburu-Buru Ganti Perangkat Desa
Bupati Kutim Lantik Kepala Desa Wanasari Muara Wahau, Bupati Ingatkan Tugas Dan Fungsi Kepala Desa

Berita Terkait

Sabtu, 25 November 2023 - 22:51 WITA

Dalam Rangka Kunjungan Kerja Hj.Fitriani Hadiri Pansus Pengarustamaan Gender Di Yogyakarta

Sabtu, 25 November 2023 - 20:22 WITA

Guna Permudah Panen Sawit, Joni Serahkan Alat Bantu Panen Pada Poktan Di Rantau Pulung

Sabtu, 25 November 2023 - 11:06 WITA

Ketua DPRD Kutim Ucapkan Terima Kasih Atas Dedikasi Para Guru, Di Hari Guru Indonesia

Jumat, 24 November 2023 - 18:55 WITA

Ubaldus Tegaskan Bagi Karyawan Yang Bekerja Lebih Dari Satu Tahun Seharunya Sudah Punya KTP

Jumat, 24 November 2023 - 15:49 WITA

Joni Serahkan Bantuan Motor 3 Roda Pada 4 RT Di Desa Singa Geweh Sangatta Selatan

Jumat, 24 November 2023 - 13:05 WITA

Guna Penguatan Agama Lewat Syiar Syair Islami Hj. Fitriani Serahkan Bantuan Alat Hadro Pada Majelis Ta’lim Muara Gabus Sangatta

Kamis, 23 November 2023 - 11:09 WITA

Joni Serahkan Bantuan Alat Kesenian Pada Kelompok Kuda Lumping Bengalon

Senin, 20 November 2023 - 21:01 WITA

Arfan Ungkapkan Ada Kenaikan Pendapatan Asli Daerah Kutai Timur Dari Kobexindo Cemen

Berita Terbaru

Kominfo Kutai Timur

Kasmidi Bulang Lepas Peserta Jelajah Bukit Pelangi

Sabtu, 25 Nov 2023 - 16:30 WITA

You cannot copy content of this page

error: Content is protected !!