Pemkab Kutim Harap Budaya dan Kuliner Khas Selalu Dikembangkan

- Redaksi

Sabtu, 2 November 2024 - 23:50 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Loading

KUTAI TIMUR — Asisten I Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Kutim, Poniso Suryo Renggono mengatakan perpaduan budaya dan kuliner bisa menjadi daya tarik utama bagi wisatawan.

Perpaduan tersebut harus dikembangkan. Mengingat Kutim punya potensi besar di sektor pariwisata berkat kekayaan budaya dan kulinernya.

Kata dia, dengan pengemasan tepat, kolaborasi antara budaya dan kuliner diyakini dapat  mendorong pertumbuhan ekonomi daerah.

Baca Juga :   Sah, Bupati Lantik 63 Kades Terpilih

“Apabila dikemas dengan baik, sinergi antara budaya dan kuliner akan membangkitkan sektor pariwisata di Kutim,” tuturnya.

Poniso menyatakan pengembangan produk kuliner bukan hanya terbatas pada hidangan utama, mencakup juga camilan khas daerah.

“Produk kuliner dapat dikembangkan melalui industri rumahan sehingga mampu menyerap tenaga kerja dan meningkatkan perekonomian masyarakat,” tuturnya.

Kata dia, Pemkab Kutim terus berupaya mendukung pengembangan sektor pariwisata  fokus pada tiga pilar utama.

Baca Juga :   Pemkab Kutim Gelar Festival Bahari Nusantara, Harap Memantulkan Nilai-nilai Luhur Budaya

Pilar utama yang dimaksud antara lain  pelestarian seni budaya, pengembangan kuliner lokal, dan penguatan nilai-nilai adat istiadat.

Tingginya partisipasi masyarakat dalam berbagai kegiatan budaya, menurut dia, menunjukkan  antusiasme dan kesadaran betapa pentingnya  menjaga kelestarian budaya.

“Harmoni antara budaya dan  kemajuan daerah  sangat penting dalam mendukung pembangunan Kutim,” tukasnya. (Adv)

Berita Terkait

Rapat Dengar Pendapat di DPRD Kutim Bahas Perubahan Roster Kerja
Kutim Gelar Kampanye Program Bangga Kencana dan Percepatan Penurunan Stunting
DPRD Kaltim Desak Pemkot Balikpapan Siapkan Infrastruktur Hadapi Lonjakan Penduduk IKN
Baharuddin Demmu: Pengelolaan SDA Kaltim Harus Ramah Lingkungan dan Berkeadilan
Lemahnya Implementasi Perda Kawasan Tanpa Asap Rokok, DPRD Kaltim Angkat Suara
Ananda Emira Moeis: Database Pertanian Jadi Fondasi Ketahanan Pangan di Era IKN
Syarifatul Sya’diah Dorong Pemerataan Pendidikan di Pedalaman Berau
Yonavia Desak Perbaikan Jalan dan Akses Air Bersih di Kubar dan Mahulu

Berita Terkait

Selasa, 4 Februari 2025 - 14:14 WITA

Rapat Dengar Pendapat di DPRD Kutim Bahas Perubahan Roster Kerja

Rabu, 1 Januari 2025 - 17:11 WITA

Serikat Pekerja UKS KPCT Pama Site Sangatta, Gelar Kegiatan Mancing Mania Guna Sambut Tahun Baru 2025

Selasa, 24 Desember 2024 - 18:17 WITA

Polda Kaltim Periksa 9 Saksi Menyangkut Dugaan Pencabulan di Kota Balikpapan

Selasa, 17 Desember 2024 - 19:22 WITA

Kutim Gelar Kampanye Program Bangga Kencana dan Percepatan Penurunan Stunting

Senin, 9 Desember 2024 - 23:15 WITA

Baharuddin Demmu: Pengelolaan SDA Kaltim Harus Ramah Lingkungan dan Berkeadilan

Senin, 9 Desember 2024 - 22:09 WITA

Lemahnya Implementasi Perda Kawasan Tanpa Asap Rokok, DPRD Kaltim Angkat Suara

Senin, 9 Desember 2024 - 21:18 WITA

Ananda Emira Moeis: Database Pertanian Jadi Fondasi Ketahanan Pangan di Era IKN

Senin, 9 Desember 2024 - 21:01 WITA

Syarifatul Sya’diah Dorong Pemerataan Pendidikan di Pedalaman Berau

Berita Terbaru

DPRD Kutim

Rapat Dengar Pendapat di DPRD Kutim Bahas Perubahan Roster Kerja

Selasa, 4 Feb 2025 - 14:14 WITA

Opini

FENOMENA FEODALISME MENTAL DIKALANGAN MAHASISWA.

Kamis, 26 Des 2024 - 22:34 WITA